Tes Akademik Polri Tahun 2022: Materi, Pelaksanaan Dan Sistem Penilaian Tes
Berikut adalah Tes Akademik Polri Tahun 2022: Materi, Pelaksanaan, Sistem Penilaian Tes. Pelajari dengan baik setiap penjelasan nya.
Penulis: Irlandika Kusuma. S | Editor: M Arif Hidayat
4. Pengetahuan Alam
5. Pengetahuan Umum
6. Wawasan Kebangsaan
7. Perundang-undangan
Dari ketujuh pokok materi uji ini kemudian dibagi dalam presentasi soal yang kemudian baru ditentukan komposisi masing-masing materi tpa Polri.
B. Pelaksanaan Tes Akademik Polri
Pada pelaksananaan tes potensi akdemik ini ada dua tahap yang akan dilalui atau dua tes atau ujian.
Tahap ujian pertama, pada tahap ujian yang pertama ini akan dilaksanakan di masing-masing panda.
Tahap ujian kedua, pada tahap kedua ini akan dilaksanakan di pusat
Adapun pelaksanaan tpa Polri dilakukan menggunakan lembar jawaban komputer (LJK), pelaksanaan ini juga menggunakan sistem one day test dengan kata lain tes dilakukan dalam satu hari itu tidak ada pengulangan atau despinsasi waktu. Sistem penilaian dalam tes akademik polri dilakukan dengan transparan menggunakan scanner komputer, sehingga pelaku tes saat hari itu juga bisa tahu hasilnya langung bisa dilihat oleh para peserta tes.
C. Sistem penilaian dari tes Potensi Akademik
Sistem penilaian nya sebagai berikut;
1. Mengunakan skala 0-100 (sistem kunatitatif)
2. Jawaban salah/tidak memberi jawaban tidak diberi nilai
3. Bobot Nilai
- Pengetahuan Umum x 35
- Matematika x 35
- Bahasa Indonesia x 30
Nilai akhir dihitung dengan menjumlahkan bobot ketiga materi soal masing-masing dikalikan dengan bobot baru kemudian dibagi 100.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Tes-Potensi-Akdemik-Polri-2022.jpg)