Piala Dunia Qatar 2022
Prediksi Skor Australia Vs Tunisia di Piala Dunia 2022, Head to Head dan Laga Asa Lolos 16 Besar
Tribunbengkulu.com - timnas tunisia akan berhadapan timnas australia pada matchday ke 2 sore nanti
Penulis: M Arif Hidayat | Editor: M Arif Hidayat
TRIBUNBENGKULU.COM - Piala Dunia Qatar 2022, Sabtu 26 November 2022 akan menyajikann pertandingan antara Tunisia vs Australia.
Matchday 2 grup D Piala Dunia 2022 yang digelar di Al Janoub Stadium kick off 17.00 WIB itu cukup menarik.
Berikut prediksi Tunisia vs Australia di Piala Dunia 2022.
Pada pertandingan sebelumnya melawan Denmark, Tunisia meraih satu poin setelah menahan imbang 0-0. Sedikit lebih baik dari catatan Australia yang dibantai Prancis dengan skor 1-4.
Australia dan Tunisia diprediksi bakal tampil lebih menyerang. Sebab keduanya butuh kemenangan untuk menjaga asa lolos ke 16 besar.
Banyak memprediksi laga ini berlangsung alot dan kemenangan untuk Tunisia.
Ini berkat penampilan apik dan performa yang baik Tunisia saat menahan imbang Denmark.
Anak asuh Jalel Kadri bakal tampil habis-habisan untuk merebut kemenangan atas Australia.
Penyerang Tunisia Issam Jebali menjadi salahbsatu pemain yang menonjol saat melawan Denmark.
Issam Jebali tiga kali mengancam gawang Denmark.
Jika pada laga nanti Tunisia tampil lebih tenang serta menyelesaikan peluang menjadi gol.
Tunisia bisa mengalahkan Australia dengan skor 2-0.
Demikian juga Australia saat melawan Prancis. Australia sempat membuat kejutan saat unggul lebih dulu melawan Prancis.
Namun Tunisia yang bakal kembali lebih mengandalkan pemain belakang untuk memperkuat pertahanan sepertinya bakal sulit bagi Australia nanti
Lionel Messi GOAT Terbaik di Dunia, Semua Gelar Sepak Bola Diraih, Barcelona Menyesal Lepas Messi |
![]() |
---|
Prediksi Argentina vs Prancis di Final Piala Dunia 2022, Ini Alasan Argentina Pede Kalahkan Prancis |
![]() |
---|
Prediksi Argentina vs Prancis di Final Piala Dunia 2022, Messi & Mbappe Rebutan Ingin Jadi Top Skor |
![]() |
---|
Prediksi Pemain dan Permain Argentina vs Prancis, Les Bleus & La Albiceleste Ingin Pecahkan Rekor |
![]() |
---|
Jelang Final Piala Dunia 2022, Dua Bek Prancis Raphael Varane dan Ibrahima Konate Kena Sakit Flu |
![]() |
---|