Oknum Sekdes di Purworejo Rayakan Ultah di Kelab Malam, Kini Resmi Dicopot dari Jabatan
Andika Sari kini resmi dicopot sebagai Sekretaris Desa (Sekdes) Banyuasin Kembaran, Kecamatan Loano, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah
TRIBUNBENGKULU.COM - Andika Sari kini resmi dicopot sebagai Sekretaris Desa (Sekdes) Banyuasin Kembaran, Kecamatan Loano, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, Rabu (30/11/2022).
Pencopotan sebagai Sekdes ini sebagai buntut video viral saat ia berada di salah satu diskotik di Yogyakarta untuk merayakan ulangtahun ke-30.
Pemecatan Andika Sari ditandai dengan penyerahan Surat Keputusan (SK) Pemberhentian yang dibuat oleh Kepala Desa Banyuasin Kembaran, Ahmad Abdul Aziz.
Pasalnya, video seorang sekdes merayakan ulang tahunnya di kelab malam, viral di media sosial.
Dalam rekaman, sempat sekdes ini menenggak minuman yang diduga miras.
Belakangan terungkap sekdes dalam video bernama Andika Sari.
Akibat video merayakan ultah tersebar luas, ia sempat didemo warga yang merasa resah.
Kini Andika Sari sudah dicopot dari jabatannya sebagai sekdes.
Lantas siapa sosok Andika Sari?
Ia berstatus pegawai honorer, bukan Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Tidak banyak informasi soal sosok Andika Sari.
Baca juga: Sosok Elben dan Misteri Perempuan Menangis yang Keluar Dari Rumah Ferdy Sambo Kini Jadi Sorotan
Namun yang jelas, kini dirinya sudah menginjak umur 30 tahun.
Sementara pendidikan terakhir Andika Sari adalah S1 dengan titel Sarjana Ekonomi.
Klarifikasi Andika Sari
Update Harga Emas Antam dan UBS di Bengkulu Sabtu 4 Februari 2023, Cek Daftar Lengkapnya |
![]() |
---|
Lima Gol Spektakuler Derby Della Madonnina, Inter Milan Vs AC Milan, Nomor Dua Paling Gila |
![]() |
---|
Muhammadiyah Kepahiang Kecam Penembakan Terhadap Rahiman Dani dan Minta Polisi Segera Tangkap Pelaku |
![]() |
---|
Pasca Jalani Operasi, Kondisi Rahiman Dani yang Ditembak Orang Tak Dikenal Sudah Membaik |
![]() |
---|
Temani Sang Adik Operasi Sampai Tengah Malam, Bupati Kaur Lismidianto: Pelaku Harus Cepat Ditangkap |
![]() |
---|