Inter Milan

Lautaro Martinez Melempem di Piala Dunia Lalu, Kini Bersama Inter Milan Semakin Moncer dan Ganas

Setelah resmi menjadi kapten Inter Milan, Lautaro Martinez semakin moncer dalam urusan mencetak gol.

Penulis: Achmad Fadian | Editor: M Arif Hidayat
Tribunnews.com
Sontekan tajam Lautaro Martinez kegawang AC Milan, membuat Inter Milan memenangkan pertandingan dilaga seru. 

TRIBUNBENGKULU.COM - Setelah resmi menjadi kapten Inter Milan, Lautaro Martinez semakin moncer dalam urusan mencetak gol.

Lautaro Martinez mulai ganas jika berada di kotak pinalti lawan, tujuh pertandingan terakhir dilakoni Inter Milan, El Toro lesatkan tujuh gol juga.

Gol penting yang dicetak Lautaro Martinez saat mengalahkan AC Milan dua kali dalam bulan ini. Dimana mencetak gol penutup Inter Milan pesta gol di final Piala Super Italia di Arab Suadi.

Dan baru-baru, Lautaro Martinez sukses menghajar AC Milan di Serie A, berkat gol sematawayangnya yang membuat Rossoneri meluncur ke posisi enam klasemen sementara.

Walaupun di Piala Dunia Qatar 2022 lalu bersama Timnas Argentina, El Toto nihil mencetak gol bahkan bisa dibilang melempem. Lautaro Martinez bukti kualitas terbaiknya saat kembali bersama Inter Milan.

Baca juga: Inter Milan yakin Dengan Kualitas Kristjan Asllani, Nerazzurri Kontrak Asllani Hingga 2027

Tidak diragukan lagi bahwa Piala Dunia telah mengembalikan Lautaro Martinez terbaik yang pernah ada kepada Inter Milan.

Seperti yang ditunjukkan oleh Gazzetta dello Sport, striker Argentina itu telah menjadi kekuatan pendorong nyata bagi I Nerazzurri, di area gawang.

"Sambil terbang berlibur selama dua hari dalam kehangatan, Lautaro Martinez mengabdikan dirinya untuk membaca dengan baik dengan gelar yang didedikasikan untuk pahlawan derby Argentina, dan ekspresi gembira ditangkap oleh rekannya Agustina."

Perempat Final Coppa Italia, Inter Milan Vs Inter Milan KW Malam Ini, Inter Takut Skiniar Berulah
Edin Dzeko dan Lautaro Martinez duet maut lini penyerangan Inter Milan musim ini

"Hari-hari ini Banteng (simbol Lautaro Martinez) benar-benar berjalan di awan, bukan hanya karena kemarin dia berada di pesawat pribadi untuk istirahat yang memang layak berkat gol, dan permainan yang tercerahkan, dia melayang ke ketinggian yang belum pernah dicapai dalam kariernya."

"Ada sedikit keraguan bahwa Piala Dunia memiliki Lautaro Martinez terbaik yang pernah kembali itu karena ban kapten yang dia pakai, itu juga karena Piala yang dicium di Qatar melepaskan kekuatan yang tidak diketahui, tetapi nomor 10 Simone Inzaghi menyeret seluruh Inter Milan bersama," tutup tanggapan Gazzetta dello Sport tentang Lautaro Martinez.

Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved