Jokowi ke Bengkulu

Presiden Jokowi Akan Serahkan Bantuan Sembako di Posyandu Sari Mulyo Seluma Bengkulu

I Joko Widodo, Jumat siang ini (21/7/2023) akan mengunjungi Posyandu Desa Sari Mulyo Kecamatan Sukaraja Kabupaten Seluma Provinsi Bengkulu.

Penulis: Yayan Hartono | Editor: Hendrik Budiman
Yayan Hartono//Tribunbengkulu.com
Suasana di Posyandu Desa Sari Mulyo, Seluma Bengkulu yang akan dikunjungi Presiden RI Joko Widodo, pada Jumat (21/7/2023) 

Ia menjelaskan bahwa jalan rusak ada di semua provinsi. Untuk itu, pihak siap menyuntikan anggaran APBN untuk daerah yang memang urgent untuk melakukan perbaikan jalan.

Sementara untuk Provinsi Bengkulu, diestimasi akan digelontorkan sebanyak Rp 400 miliar

"Tanyakan ke menteri PUPR (usai mendengar jawaban menteri PUPR,red) Rp 400 miliar, untuk 8 ruas," ujar Jokowi.

Pada kunjungan di Bengkulu, presiden juga diagendakan untuk meninjau progres perbaikan jalan di 2 Kabupaten, yakni Bengkulu Utara dan Seluma.

"Nanti yang akan kita lihat adalah jalan rusak yang sudah mulai diperbaiki karena di semua provinsi sekarang ini sudah dimulai perbaikan-perbaikannya," jelas Jokowi.

Ditambahkan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, anggaran APBN untuk perbaikan jalan rusak itu akan diperuntukkan di sejumlah kabupaten dalam Provinsi Bengkulu.

"Seluma, Lebong, Bengkulu Utara, Kepahiang, Bengkulu Tengah. Pokoknya yang akan ditinjau ada 2 di Seluma dan Bengkulu Utara. Tahun ini mulai dikucurkan, mulai hari ini (dikerjakan, red)," kata Basuki.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved