Kumpulan Judul Tesis
Kumpulan Judul Tesis S2 Ilmu Administrasi Publik yang Menarik dan Inspiratif
Temukan rekomendasi judul tesis Ilmu Administrasi Publik yang mudah untuk dikerjakan.
Penulis: Yuni Astuti | Editor: Hafi Jatun Muawiah
TribunBengkulu.com
Ilustrasi. Kumpulan Judul Tesis S2 Ilmu Administrasi Publik yang Menarik dan Inspiratif
TRIBUNBENGKULU.COM - Temukan rekomendasi judul tesis Ilmu Administrasi Publik yang mudah untuk dikerjakan.
Jurusan Ilmu Administrasi Publik adalah bidang studi yang memfokuskan pada pengembangan keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan untuk mengelola dan mengatur berbagai aspek dalam pemerintahan dan sektor publik.
Untuk kamu yang kini masih bingung dalam menentukan judul Tesis Ilmu Administrasi, simak informasinya berikut ini.
- Analisis Efektivitas Pendelegasian Kewenangan Bupati Kepada Lurah Dalam Meningkatkan Pelayanan Administrasi Publik (Studi Pada Kelurahan xxxx Kecamatan xxxx).
- Analisis Efektivitas Pengelolaan Aset Pemerintah Daerah pada Dinas Pendapatan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota xxxx.
- Analisis Etos Kerja daIam Peningkatan Kinerja Pegawai Negeri Sipil Pada Sekretariat Daerah Kabupaten xxxxx.
- Analisis Faktor- Faktor Penentu Disiplin Kerja Aparatur Sipil Negara Di Kabupaten xxxxx.
- Analisis Faktor-Faktor Organizational Citizenship Behavior yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai pada Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten xxxx.
- Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Kerja Karyawan Bagian Perawatan Pada Rumah Sakit xxxx Kabupaten xxxx.
- Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Pengelola Program Keluarga Berencana dalam Penggarapan Keluarga Berencana Pria di Kabupaten ccccc.
Baca juga: Contoh Judul Tesis Ilmu Farmasi yang Mudah Dimengerti Lengkap dengan Metode Penelitian
- Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Kerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam Pelaksanaan Pelayanan Publik pada Sekretariat Daerah Kabupaten cccc.
- Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja Pegawai Pada Dinas pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Daerah (DPKKD) Kabupaten cccc.
- Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Semangat Kerja Pegawai Di Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Dan Statistik Propinsi xxxx.
- Analisis Faktor-Fator Dalam Efektivitas Kinerja Pelayanan Pada Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota xxxxx.
- Analisis Gaya Kepemimpin Dan Kualitas Sumber Daya Manusia Aparatur Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai : (Study Kasus di Kantor Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten xxxxx).
- Analisis Gaya Kepemimpinan Di Biro Umum Provinsi xxxxx.
- Analisis Gaya Kepemimpinan Kepala SMA Negeri 1 Kei Kecil Kabupaten xxxxx.
- Pengembangan Sistem Inovasi Dalam Perspektif Peningkatan Daya Saing Daerah Dengan Pendekatan System Dynamics.
- Perencanaan Pembangunan Pertanian Hortikultura Berbasis Sumberdaya Lokal Studi Di Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian Dan Perikanan Kota xxxx.
- Perencanaan Pembangunan Pariwisata Di Kabupaten Kutai Kartanegara (Studi Pada Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Kabupaten xxxxx).
- Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Pelaksanaan Program Pemberdayaan Masyarakat (Prodamas).
- Strategi Implementasi Pelimpahan Kewenangan Bupati kepada camat di Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur.
- Pengembangan Ekonomi Lokal melalui Implementasi Kebijakan Pengembangan UMKM (Studi pada Dinas Perekonomian dan Pariwisata di Kabupaten xxxx).
Baca juga: Ide Kumpulan Judul Tesis Teknik Elektro Terbaru 2023 dan Mudah Dikerjakan
- Fungsi Inputs Dalam Penyusunan Rencana Strategis Sebagai Upaya Penetapan Tujuan Yang Tepat Sasaran (Studi Di Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan Dan Tata Lingkungan).
- Strategi Perencanaan Pembangunan Industri Berbasis Produk Unggulan Daerah Studi Pada Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kabupaten xxxx.
- Perencanaan Pengelolaan Kawasan Konservasi Berbasis Pemberdayaan Masyarakat Melalui Model Desa Konservasi.
- Implementasi Rencana Strategis Badan Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Dalam Upaya Pengembangan Badan Usaha Milik Desa Di Kabupaten cccc.
- Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Implementasi Kebijakan Dana Desa di Kecamatan xxxx Kabupaten xxxx.
- Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Pada Sekolah Dasar di Kabupaten xxxx.
- Good Governance Dalam Pemerintahan Desa di Kabupaten xxxxx.
- Implementasi Kebijakan Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan pada Pendidikan Dasar Tingkat SMP di Kota xxxxx.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Kumpulan-Judul-Tesis-S2-Ilmu-Administrasi-Publik-yang-Menarik-dan-Inspiratif.jpg)