Istri Bunuh Suami di Rejang Lebong

Kronologi Suami Tewas di Tangan Istri di Rejang Lebong, Pelaku Diduga Depresi Diamankan Polisi

Wandra Hafis (44) warga Perumahan PU Kelurahan Talang Rimbo Lama Kecamatan Curup Tengah tewas ditangan istrinya sendiri pada Kamis (20/6/2024) pagi.

|
Penulis: M Rizki Wahyudi | Editor: Yunike Karolina
M Rizki Wahyudi/TribunBengkulu.com
Pondok kebun TKP pembunuhan, tempat suami tewas di tangan istrinya di Kelurahan Talang Rimbo Lama Kecamatan Curup Tengah Kabupaten Rejang Lebong Provinsi Bengkulu, Kamis (20/6/2024) pagi. 

"Kalau dari keterangan saksi dan warga sekitar pelaku ini memang ada indikasi seperti itu, tapi nanti akan kita pastikan kebenarannya," jelas Sinar.

Adapun motif sementara pembunuhan ini adalah masalah ekonomi. Juga pelaku diduga mengalami stress atau depresi. 

Usai membunuh suaminya sendiri yakni Wandra Hafis (44), pelaku pulang kerumah kerabatnya yang tak jauh dari lokasi.

Sebelum pulang, pelaku membuang sajam jenis parangnya terlebih dahulu. Saat diamankan, raut wajah pelaku seperti biasa saja dan bahkan tak menunjukkan rasa menyesal.

Pelaku juga bahkan terlihat mengobrol dan tertawa saat berbincang sebelum diamankan. 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved