Pilgub Bengkulu 2024

40 Ribu Dukungan Dempo-Ahmad Kanedi di Kepahiang Untuk Pilgub Bengkulu 2024 Tak Memenuhi Syarat

Verifikasi faktual atau verfak terhadap dukungan Bapaslon Gubernur Bengkulu Dempo Xler - Ahmad Kanedi jalur independen di Kepahiang telah selesai.

Penulis: M Rizki Wahyudi | Editor: Hendrik Budiman
HO Tribunbengkulu.com
Ketua KPU Kepahiang, Ikrok S.Pd saat menandatangani hasil verfak dukungan jalur perseorangan di Kabupaten Kepahiang, Rabu (10/7/2024). 

Sementara itu, sejumlah masyarakat di Kabupaten Kepahiang juga mengaku KTPnya dicatut dalam dukungan.

Hal itu terlihat dari beberapa postingan di sosial media sejumlah masyarakat. Seperti yang disampaikan oleh salah satu sumber yang diwawancarai TribunBengkulu.

Ia mengaku sama sekali tidak pernah memberikan dukungannya terhadap calon tersebut.

"Tiba-tiba ditanya apakah mendukung, padahal saya tidak pernah berikan KTP untuk dukungan,"sampai sumber.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved