Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
Sosok Kapolres Solok Selatan, Rumahnya Dihujani Peluru AKP Dadang Usai Tembak Mati Kasatreskrim
Sosok Kapolres Solok Selatan yang Rumahnya Dibrondon Peluru AKP Dadang Usai Tembak Mati Kasatreskrim
Saat ditanya soal motif Dadang juga menembak ke rumah Kapolres, Andry menyebut pihaknya masih mendalami.
"(Motif) itu yang sedang didalami. Pemeriksaan masih berjalan," imbuhnya.
Profil Kapolres
AKBP Arief Mukti ternyata telah menjabat sebagai Kapolres Solok Selatan sejak tahun 2022 lalu. Saat itu dirinya menggantikan AKBP Tedy Purnanto.
Sebelum menjabat sebagai Kapolres Solok Selatan, dirinya menjabat sebagai Kasubdit 1 Ditreskrimsus Polda Sumbar pada tahun 2021.
Sebelum dimutasi ke Polda Sumatera Barat, AKBP Arief Mukti ternyata juga pernah menjabat sebagai Kabag Ops Polres Lamongan pada tahun 2015.
Kemudian Ia diangkat menjadi Wakapolres Lamongan pada tahun 2017. Setahun berjalan, Arief Mukti kembali dimutasi sebagai Wakasatlantas Polrestabes Surbaya.
Setelah naik pangkat dari Kompol menjadi AKBP, Arief Mukti pun diangkat menjadi Kasubdit Dalmas Polda Jatim tahun 2020, sebelum bertugas ke Polda Sumatera Barat.
Harta Kekayaan AKBP Arief Mukti
Dilansir dari LHKPN KPK, AKBP Arief Mukti memiliki harta kekayaan sebesar Rp 2.931.000.000, ini rinciannya:
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp 2.500.000.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 150 m2/178 m2 di KAB / KOTA KOTA SURABAYA , HASIL SENDIRI Rp 2.500.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp 890.000.000
1. MOBIL, MITSUBISHI PAJERO SPORT 2.4L DAKAR ULTIMATE Tahun 2022, HASIL SENDIRI Rp 690.000.000
2. MOBIL, JEEP CJ7 Tahun 1982, HASIL SENDIRI Rp 200.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp 0
D. SURAT BERHARGA Rp 0
E. KAS DAN SETARA KAS Rp 10.000.000
F. HARTA LAINNYA Rp 0
Sub Total Rp 3.400.000.000
II. HUTANG Rp 469.000.000
Kapolres Solok Selatan
Profil Kapolres Solok Selatan AKBP Arief Mukti
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
AKP Dadang Iskandar
AKP Dadang Iskandar Tembak AKP Ulil
Kabag Ops AKP Dadang Iskandar
| Kenekatan AKP Dadang Tembak Mati Kasatreskrim Polres Solok Selatan Karena Kecewa Temannya Ditangkap |
|
|---|
| Aksi Ajudan Selamatkan Kapolres Solok Selatan dari Tembakan AKP Dadang, Berlindung di Ruang Tengah |
|
|---|
| Selidik Tambang Emas Ilegal Pemicu Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan |
|
|---|
| Sederhananya AKP Ulil, Ditembak Mati AKP Dadang Iskandar Miliki Rumah Tanpa Sofa dan Lemari |
|
|---|
| Sosok 2 Jenderal yang Tangani Kasus Pembunuhan Kasat Reskrim Polres Solok Selatan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Kolase-Kapolres-AKBP-Mukti-kiri-dan-AKP-Dadang-Iskandar-Kanan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.