TOPIK
Pilbup Benteng 2024
-
Sekretaris Daerah (Sekda) Bengkulu Tengah, Rachmat Riyanto diisukan menjadi calon Bupati Bengkulu Tengah pada pemilihan Bupati (Pilbup).
-
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) berhasil menjadi partai pemenang di Bengkulu Tengah pada Pemilu 2024.
-
Salah satu putra asli Bengkulu Tengah yang telah memantapkan diri untuk ikut dalam kontestasi Pilbup Bengkulu Tengah 2024 adalah Munir Sumarlin.
-
Pj Bupati Bengkulu Tengah Heriyandi Roni bersama KPU dan Bawaslu melakukan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD), Senin (6/11/2023).
-
Menjelang Pilbup Benteng 2024, Partai NasDem mengaku akan mengusung kader terbaiknya sebagai calon bupati.
-
Septi Periyadi, mantan Wakil Bupati Bengkulu Tengah periode 2017-2022 bersama bupati dua periode Ferry Ramli siap bertarung pada Pilbup Benteng 2024.