Cara Membuat Stiker WhatsApp di iPhone Dengan 5 Cara Mudah Dan Paling Populer Digunakan
Berikut Cara Membuat Stiker Whatsapp di iPhone. Whatsapp merupakan salah satu aplikasi yang digunakan untuk mengirim pesan.
Penulis: Yuni Astuti | Editor: M Arif Hidayat
3. Klik menu Buat kemudian pilih menu Stiker Saya untuk membuat stiker baru
4. Berikutnya klik ikon gambar untuk memilih sumber gambar yang ingin kalian gunakan untuk membuat stiker, kalian bisa memilih gambar melalui galeri, emoji, atau kamera di iPhone kalian
5. Setelah kalian memilih gambar untuk dijadikan stiker whatsapp di iPhone kalian kalian bisa mengedit gambar tersebut sesuai keinginan
6. Selain bisa di edit kalian juga bisa menggunakan fitur bingkai atau efek untuk digunakan di stiker kalian
7. Selanjutnya silahkan pilih ikon panah yang terletak di sudut kanan atas kemudian klik ikon ceklis di sudut kiri atas aplikasi.
8. Berikutnya kalian bisa klik menu Tambahkan ke Whatsapp yang terletak di bagian sudut kiri aplikasi
9. Buka Whatsapp di iPhone kalian lalu pilih menu simpan untuk menyimpan stiker yang telah kalian buat
10. Selesai kalian bisa menggunakan stiker yang telah kalian buat
Cara Membuat Stiker Whatsapp di iPhone Tanpa Aplikasi
Jika sebelumnya kami membahas tentang cara membuat stiker whatsapp di iPhone dengan menggunakan aplikasi, jika kalian ingin memlih membuat stiker whatsapp di iPhone tanpa menggunakan aplikasi ternyata kalian juga bisa loh tribuners, simak langkah membaut stiker whatsapp di iPhone tanpa harus menggunakan aplikasi di bawah ini
1. Pertama, buka situs WASticker di browser iPhone kalian
2. Berikutnya Ketuk opsi "select image"
3. Selanjutnya pilih gambar di iPhone kalian yang ingin kalian gunakan sebagai stiker Whatsapp.
4. Silahkan atur gambar sesuai keinginan kalian. Lalu masukkan nomor Whatsapp kalian, jangan lupa untuk mengganti angka 0 dengan menggunakan angka +62
5. Kemudian scroll ke arah bawah dengan memilih opsi "send".
6. Tunggu hingga beberapa saat nantinya stiker akan masuk ke nomor whatsapp yang telah kalian masukkan sebelumnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Cara-Membuat-Stiker-Whatsapp-di-iPhone-Terbaru-dan-Praktis.jpg)