Peringatan Haul Bung Karno

Pesan Khusus Jokowi ke Ganjar di Puncak Bulan Bung Karno, Semangat Berjuang untuk Menang

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberi pesan khusus ke Kader PDI-P Ganjar Pranowo saat menghadiri acara puncak peringatan Bulan Bung Karno.

Editor: Hendrik Budiman
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Presiden Jokowi dan Megawati Soekarnoputri saat menghadiri Puncak Bulan Bung Karno 2023 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (24/6/2023). Berikut ini pesan Jokowi untuk Ganjar dan peserta puncak peringatan Bulan Bung Karno. 

"Itulah supaya tahu namanya adalah menjadi PDI Perjuangan, 'perjuangan'-nya tidak boleh disingkat, PDI-nya boleh. Tapi kalau paling bagus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan," ujar Megawati.

Lalu, diputuskan pula bahwa logo PDI-P adalah gambar banteng dengan moncong warna putih.

"Jadi kalau kita gampang benar kasih tau sama akar rumput, apa coba, sudah cari aja gambar banteng. Itu lho dulu, moncongnya lucu, putih, nanti pasti dicari," kata dia.

Sebagian Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved