Kabar Pernikahan Larissa Chou

Momen Bahagia Larissa Chou saat Dinikahi Ikram Rosadi, Akad dan Acara Pernikahan Digelar Privat

Belakangan ini Larissa Chou jadi sorotan publik karena dikabarkan akan segera menikah.

Penulis: Rita Lismini | Editor: Kartika Aditia
Kolase TribunBengkulu.com/Instagram @larissachou
Kolase Foto Larissa Chou dan Ikram Rozadi. Sah Lepas Status Janda Larissa Chou Resmi Dinikahi Ikram Rosadi, Gelar Acara Private dan Akad Nikah 

Ia bahkan mengklarifikasi bahwa kemungkinan Alvin Faiz tak jenguk anaknya, Yusuf, karena masih ada kesibukan. Larissa bahkan menambahkan mantan suamin ya itu sosok yang bertanggung jawab.

Mengetahui hal tersebut, Alfin Faiz pu memberikan tanggapan terkait postingan Larissa tersebut.

Dalam keterangannya, Alvin Faiz mengatakan jika semuanya berubah.

Meki begitu, ia mengatakan bahwa dirinya masih sangat menyayangi Yusuf.

Ia juga beralasan sangat sibuk hingga tak bisa mengunjungi sang putra.

"Semua berubah, tapi tidak dengan sayangnya saya ke yusuf,

Terserah orang mau bilang apa, saya gak peduli, yang kenal syaa lama pun tau bagaimana sayangnya saya dengan Yusuf.

Kadang saya nangis karena kangennya saya dengan Yusuf.

Kangen? Pasti, tapi semua berubah, tapi tidak menggunakan cara-cara seperti ini

Tidak dibalas pesannya bukan berarti pesannya tidak sampai.

Alhamdulillah sampai dan saya langsung merespon dengan tindakan saya

Soal jenguk Yusuf, karena keadaan dan kesibukan yang saya lakukan sekarang, lewat perantara keluarga,

dari beberapa waktu lalu pun saya coba minta supaya Yusuf saya jemput nginep beberapa hari di saya,

sudah dijawab InsyaAllah dan saya masih menunggu responnya," tulis @alvin_411 dalam Instagram Story miliknya yang dikutip TribunBengkulu.com, Sabtu (2/4/2022).

Terakhir, Alvin meminta agar tak lagi membahas masalah di media sosial.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved