Arti Mimpi

Ada Masalah dengan Pasangan! Ternyata Ini Arti Mimpi Menikah dengan Guru

Arti mimpi menikah dengan guru adalah pertanda bahwa kamu sedang mengalami masalah dalam hubunganmu

Penulis: Yuni Astuti | Editor: Ricky Jenihansen
TribunBengkulu.com/Freepik
Ilustrasi menikah. Ada Masalah dengan Pasangan! Ternyata Ini Arti Mimpi Menikah dengan Guru. 

11. Arti Mimpi Mantan Menikah

Arti Mimpi Mantan Menikah menurut primbon Jawa adalah pertanda baik buat pemimpi. Mimpi ini ada kaitannya dengan pemimpin dan seseorang yang memiliki tanggung jawab yang besar sehingga dia akan mendapatkan keberuntungan baik dalam karir maupun pekerjaaan.

12. Arti Mimpi Melihat Saudara Menikah

Mimpi arti saudara menikah adalah tanda kamu siap memasuki hidup yang baru. Hidup baru ini maksudnya kamu akan menjalani aktivitasmu sebagai pribadi baru yang karakternya sudah lebih berkembang daripada kamu yang dulu. Bisa jadi kamu akan diterima pekerjaan sehingga kamu butuh penyesuaian di tempat kerjamu itu.

13. Arti Mimpi Menikah dengan Paman

Arti mimpi menikah dengan paman bisa jadi pertanda bahwa kamu akan mendapat keberuntungan. Bagi kamu wanita yang sudah menikah maupun yang belum menikah hal ini dianggap sebagai keberuntungan, bisa jadi keberuntungan yang dimaksud seperti finansial yang baik.

14. Arti Mimpi Menikah dengan Orang Tidak Dikenal

Tidak melulu soal pertanda yang kurang baik, mimpi menikah dengan orang yang tidak dikenal bisa jadi karirmu semakin diakui bahkan dalam waktu dekat kamu bisa dipromosikan. Berbahagialah karena kerja kerasmu selama ini terbayarkan.

 

 

 

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved