Doa
Amalkan! Doa Sholat Dhuha Lengkap Arab, Latin dan Artinya, Kerjakan Sesuai Sunnah Dibaca 100 Kali
Setelah selesai melaksanakan sholat Dhuha, umat muslim dianjurkan untuk memanjatkan doa kepada Allah SWT.
Penulis: Rita Lismini | Editor: Ricky Jenihansen
- Doa Dhuha Latin dan Arab yang populer
اَللّٰهُمَّ اِنَّ الضُّحَآءَ ضُحَاءُكَ وَالْبَهَاءَ بَهَاءُكَ وَالْجَمَالَ جَمَالُكَ وَالْقُوَّةَ قُوَّتُكَ وَالْقُدْرَةَ قُدْرَتُكَ وَالْعِصْمَةَ عِصْمَتُكَ اَللّٰهُمَّ اِنْ كَانَ رِزْقِى فِى السَّمَآءِ فَأَنْزِلْهُ وَاِنْ كَانَ فِى اْلاَرْضِ فَأَخْرِجْهُ وَاِنْ كَانَ مُعَسَّرًا فَيَسِّرْهُ وَاِنْ كَانَ حَرَامًا فَطَهِّرْهُ وَاِنْ كَانَ بَعِيْدًا فَقَرِّبْهُ بِحَقِّ ضُحَاءِكَ وَبَهَاءِكَ وَجَمَالِكَ وَقُوَّتِكَ وَقُدْرَتِكَ آتِنِىْ مَآاَتَيْتَ عِبَادَكَ الصَّالِحِيْنَ
Latin:
"Allaahumma innadh dhuhaa-a dhuhaa-uka walbahaa-a bahaa-uka wal jamaala jamaaluka wal quwwata quw watuka wal qudrata qudratuka wal 'ishmatta 'ishmatuk,"
"Allaahumma in kaana rizqii fissamaa-i fa anzilhu wa in kaanafil ardhi fa-akhrijhu wa in kaana mu'assaran fayas sirhu wa in kaana haraaman fathahhirhu,"
"Wa in kaana ba'iidan faqarribhu bihaqqi dhuhaa-ika wa bahaa-ika wa jamaalika wa quuwatika wa qudratika aatinii maa aataita 'ibaadakash shalihiin,"
Artinya:
"Ya Allah ya Tuhanku, sesungguhnya waktu Dhuha adalah waktu Dhuha-Mu, keagungan adalah keagungan-Mu, keindahan adalah keindahan-Mu,"
"Kekuatan adalah kekuatan-Mu, dan kekuasaan adalah kekuasaan-Mu serta penjagaan adalah penjagaan-Mu,"
"Ya Allah, jika rizqiku masih di atas langit, turunkanlah dan jika ada di dalam bumi, keluarkanlah. Jika sukar mudahkanlah,,"
"Jika haram sucikanlah, jika masih jauh dekatkanlah, berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan, kekuatan dan kekuasaan-Mu, limpahkanlah kepada kami segala yang telah Engkau limpahkan kepada hamba-hamba-Mu yang saleh."
Selain itu, simak juga keutamaan Sholat Dhuha di bawah ini!
7 Keutamaan Sholat Dhuha
1. Sholat orang-orang yang bertaubat
Shalat dhuha juga disebut sebagai shalat awwabin, yaitu shalatnya orang-orang yang banyak kembali kepada Allah. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:
| Kamu Penulis atau Sejarawan? Saatnya Kenal dan Berdoa Novena Kepada Santo Bede! |
|
|---|
| Kamu Berdarah Campuran atau Kulit Hitam? Dapatkan Perlindungan Lewat Novena St. Martin de Porres |
|
|---|
| Bukan Sekadar Kenangan, Doa Novena Peringatan Kematian Ini Bisa Jadi Penolong Jiwa |
|
|---|
| Novena Santo Pelindung Tahanan dan Prajurit: Doa Penguatan dan Harapan Bersama Santa Jeanne d’Arc |
|
|---|
| Sering Merasa Takut Berlebihan? Doa Novena Melawan Rasa Takut Ini Bisa Jadi Jawabannya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Amalkan-Doa-Sholat-Dhuha-Lengkap-Arab-Latin-dan-Artinya-Kerjakan-Sesuai-Sunnah-Dibaca-100-Kali.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.