Lomba Reels dan Mewarnai Tribun Bengkulu
Lomba Video Reels Ramadan dan Idul Fitri Tribun Bengkulu-Pemprov Bengkulu, Hadiah Total Rp 7,5 Juta
TribunBengkulu berkolaborasi dengan Pemprov Bengkulu mengadakan 'Lomba Reels' yang mengusung tema'Keseruan Ramadan dan Idul Fitri di Bumi Rafflesia'.
Penulis: Rita Lismini | Editor: Ricky Jenihansen
TRIBUNBENGKULU.COM - Media digital terbesar di Provinsi Bengkulu, TribunBengkulu berkolaborasi dengan Pemprov Bengkulu untuk menggelar 'Lomba Reels' Ramadan dan Idul Fitri 1445 H/2024 M..
Dengan mengusung tema 'Keseruan Ramadan dan Idul Fitri di Bumi Rafflesia' lomba reels ini mengajak para peserta untuk berbagi momen bahagia saat Ramadan dan Idul fitri.
Tidak hanya sekadar mengabadikan momen, lomba ini juga menjadi sarana untuk mempromosikan kekayaan budaya dan pariwisata Bumi Rafflesia.
Total hadiah lomba reels ini adalah Rp 7,5 juta.
Terbuka untuk umum dan tentunya pendaftaran tersedia secara gratis.
Nah, bagi peserta yang ingin mengikuti lomba ini, informasi lebih lanjut terkait persyaratan dan mekanisme pendaftarannya dapat dilihat di bawah ini!
Ayo, ikuti lomba Reels dan jadikan momen istimewa ini sebagai inspirasi bagi banyak orang serta raih hadiah jutaan rupiah!
A. Ketentuan Umum
1. Terbuka untuk masyarakat umum
2. Biaya pendaftaran gratis
3. Peserta wajib follow atau subscribe akun media sosial antara lain
- Instagram: @rohidin.mersyah @mediacenterpemprovbengkulu @tribun_bengkulu
- TikTok: https://www.tiktok.com/@tribunbengkulu
- Facebook: https://www.facebook.com/tribunbengkulu
- YouTube: https://youtube.com/@tribunbengkulu
4. Mengupload karya video reel Instagram dan/atau TikTok
Lomba
Lomba Reels
TribunBengkulu
TribunBengkulu.com
Pemrov Bengkulu
Lomba Reels TribunBengkulu dan Pemrov
Lomba Reels TribunBengkulu
Lomba Reels Pemrov Bengkulu
rohidin mersyah
Derta Rohidin
Bumi Rafflesia
ramadan
Idul Fitri
Lomba Reels Ramadan
Lomba Reels Idul fitri
Ajang lomba Reels
| Keseruan Lomba Mewarnai Tingkat PAUD/TK di Kota Bengkulu, Dimeriahkan Pendongeng Kak Iim |
|
|---|
| Daftar Pemenang Lomba Mewarnai Tingkat TK/PAUD dan Reels Semarak Ramadan dan Idul Fitri 2024 |
|
|---|
| 150 Anak-anak Meriahkan Lomba Mewarnai Semarak Ramadan dan Idul Fitri 2024 di Bengkulu |
|
|---|
| Lomba Mewarnai Semarak Ramadan dan Idul Fitri Tingkat PAUD/TK Digelar di Bale Kuto Bengkulu |
|
|---|
| Sekdaprov Bengkulu Sebut Lomba Reels Ramadan dan Idul Fitri 1445 H Jadi Ajang Kreatifitas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Ikuti-Lomba-Reels-TribunBengkulu-dan-Pemrov-Usung-Tema-Keseruan-Ramadan-Idul-Fitri-Bumi-Rafflesia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.