Lirik Lagu

Makna Lirik Lagu Dont Follow Me - Mario G Klau, Lagu Kupang FYP di TikTok 'Tak Gampang Dapati Aku'

Berikut makna dan lirik lagu 'Dont Follow Me' yang dipopulerkan oleh Mario G Klau, Putri Tanjung dan Aldo yang viral di TikTok.

Penulis: Rita Lismini | Editor: Ricky Jenihansen
Youtube @Putri Tanjung
Foto Mario G Klau, Putri Tanjung dan Aldo. Makna lirik lagu Dont Follow Me - Mario G Klau, lagu Kupang FYP di TikTok: Tak gampang dapati aku 

TRIBUNBENGKULU.COM - Berikut makna dan lirik lagu 'Dont Follow Me' yang dipopulerkan oleh Mario G Klau, Putri Tanjung dan Aldo yang viral di TikTok.

Kolaborasi lagu Bahasa Inggris dan Kupang ini banyak dijadikan sound video dengan penggalan lirik 'Don't follow me, Don't follow me, Tak gampang dapati aku'.

Lagu yang dirilis pada pada 7 Maret 2024 ini memang memiliki alunan musik dan lirik yang asyik untuk didengarkan.

Maka tak heran lagu Dont Follow Me banyak digandrungi oleh semua kalangan di TikTok.

Adapun makna yang tersirat dalam lagu Dont Follow Me ini adalah tentang seseorang yang tidak mudah percaya dengan janji manis atau bualan pria buaya.

Apakah kamu termasuk perempuan yang tidak mudah percaya dengan janji-janji manis tribuners?

Yuk, kita dengarkan langsung lirik lagu Dont Follow Me yang dipopulerkan oleh Mario G Klau, Putri Tanjung dan Aldo di bawah ini!

Lirik Lagu Dont Follow Me

PUTRI :

terlalu buru-buru
tuk aku kau dapati
pake rasa pake hati bukan hanya janji
terlalu banyak dengar bualanmu
yang lain mungkin bukan Aku

kau rayu rayu cukup ku tak butuh rayu
pergi kesana ku tak butuh kayak kamu

ganggu ganggu ganggu kau cukup mengganggu
pura-pura gila anggap saja ku tak tahu

don't follow me
don't follow me
karna ku tak mau kamu
don't follow me
don't follow me
ku tak butuh rayuanmu
don't follow me
don't follow me
tak gampang dapati aku

don't follow me
don't follow me
ku tak butuh rayuanmu

don't follow me
don't follow me
Karna ku tak mau kamu
don't follow me
don't follow me
ku tak butuh rayuanmu
don't follow me
don't follow me
tak gampang dapati aku

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved