Kasus Pembunuhan
Isi Chat Bripda Waldi, Pura-Pura Syok Atas Tewasnya Dosen Erni, Padahal Dalang Pembunuhan Berencana
Beredar luas tangkapan percakapan alias isi chat Bripda waldi, pelaku pembunuhan terhadap Dosen Erni Yuniarti di Jambi.
Ringkasan Berita:
- Terungkap isi chat Bripda Waldi pelaku pembunuhan berencana terhadap Dosen Erni Yuniarti
- Bripda Waldi sangat pandai bersandiwara demi tutupi kasus
- Pantas pihak kepolisian baru menetapkan Bripda Waldi sebagai tersangka, dirinya sangat pandai menyusun rencan yang rapi.
TRIBUNBENGKULU.COM - Beredar luas tangkapan percakapan alias isi chat Bripda waldi, pelaku pembunuhan terhadap Dosen Erni Yuniarti di Jambi.
Sebelumnya Kapolres Bungo AKBP Natalena Eko Cahyono menyebut kelakuan Bripda Waldi bengis dan kejam.
“Pelaku ini bengis dan kejam,” ujar AKBP Natalena, Minggu (2/11/2025) sore dikutip dari Tribunjambi.com.
adahal usia pelaku masih terbilang muda, yakni 22 tahun.
Namun aksi nekatnya yang melakukan pembunuhan rencana terhadap EY sungguh luar biasa liciknya.
Ia sengaja menggunakan rambut palsu untuk mengelabui pengawasan kamera yang terpasang di Perumahan Al Kausar, Kecamatan Rimbo Tengah, Kabupaten Bungo.
“Pelaku ini memakai wig, rambut palsu, untuk keluar masuk rumah. Ini untuk mengelabui CCTV dan warga. Jadi yang terlihat adalah orang gondrong,” sambungnya.
Cara Bripda Waldi membunuh korban yang juga mantan kekasihnya terbilang kejam.
Jejak kekejaman Bripda Waldi terungkap dari hasil pemeriksaan jenazah EY.
Kondisi tubuh korban menunjukkan tanda-tanda kekerasan cukup parah.
Berdasarkan hasil pemeriksaan jenazah, ditemukan bekas kekerasan pada tubuh korban.
Namun, polisi belum mengetahui pasti bagaimana kekerasan yang dilakukan Bripda Waldi.
Dokter pemeriksa RSUD H Hanafie Muara Bungo, dr Sepriadi mengungkap luka lebam ditemukan di sejumlah bagian tubuh korban, di antaranya di wajah.
Tak hanya itu, hasil visum menemukan ada benjolan di bagian belakang kepala korban, serta ada memar di bahu kanan dan kiri.
Isi Chat Bripda Waldi
Bripda Waldi Bunuh Dosen Erni
Kelakuan Bripda Waldi
Siasat Licik Bripda Waldi
Motif Bripda Waldi Bunuh Dosen Erni
| Siasat Licik Bripda Waldi Bunuh Dosen Wanita di Jambi, Pakai Wig Hindari CCTV dan Manipulasi Ponsel |
|
|---|
| Miris! Pria di Siak Relakan Istrinya Ditiduri Pria lain, lalu Dibunuh Perkara Tak Dibagi Wifi |
|
|---|
| TERUNGKAP Jeritan Pilu Prada Lucky Sebelum Tewas Dianiaya 20 Senior TNI di Tengah Malam Mencekam |
|
|---|
| Alasan Anti Ibu Hamil Tewas di Hotel Rela Layani Pria Lain, Suaminya Beberkan: Dia Mau Hidup Bahagia |
|
|---|
| Curhatan Suami Anti Puspita, Ibu Hamil Tewas di Hotel Usai Layani Pria Lain: Dia Mau Beli Ini-Itu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Bripda-Waldi411.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.