TAG
berita bengkulu selatan
-
Harga Sayur di Pasar Ampera Bengkulu Selatan Kembali Normal usai Longsor Manna–Pagar Alam
Harga sayur di Pasar Ampera Bengkulu Selatan kembali normal usai longsor Manna–Pagar Alam, setelah sempat naik akibat terganggunya pasokan.
Sabtu, 4 Oktober 2025 -
Update Harga Emas di Bengkulu Selatan Sabtu 4 Oktober 2025, Naik Rp 1.900.000 Per Gram
Harga emas di toko emas Rahmat yang berlokasi di Pasar Ampera Manna Bengkulu Selatan terbaru mengalami kenaikan pada Sabtu (4/10/2025)
Sabtu, 4 Oktober 2025 -
Miris! Jembatan Sekunyit Rusak Jadi TPS Liar, Begini Respon DLHK Bengkulu Selatan
Jembatan Sekunyit rusak sejak tahun 2024 lalu dijadikan masyarakat sebagai tempat pembuangan sampah liar.
Jumat, 3 Oktober 2025 -
124 Ibu Hamil di Bengkulu Selatan Bermasalah Gizi, Kini Disiapkan Susu Gratis
Dinkes Kabupaten Bengkulu Selatan akan menyalurkan susu mamavita bagi ibu hamil yang bermasalah gizi.
Kamis, 2 Oktober 2025 -
Bupati Tolak Mobil Dinas Baru, Mobil Pengangkut Sampah Baru di Bengkulu Selatan Tiba Minggu Depan
Bupati Bengkulu Selatan tunda pembelian mobil dinas untuk beli dua mobil pengangkut sampah, siap tiba pekan depan.
Kamis, 2 Oktober 2025 -
Tercatat 83 Kasus Lakalantas di Bengkulu Selatan, 23 Orang Tewas Sepanjang Januari–September 2025
Polres Bengkulu Selatan melalui Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Bengkulu Selatan mencatat sebanyak 83 kejadian lakalantas
Rabu, 1 Oktober 2025 -
72 PPPK Tahap II Bengkulu Selatan Siap Dilantik Oktober 2025, Proses NIP Masih Berjalan
72 PPPK tahap II Bengkulu Selatan siap dilantik Oktober 2025. Proses pengisian NIP masih berjalan, peserta diminta bersabar dan jangan percaya calo.
Selasa, 30 September 2025 -
10 PPPK Paruh Waktu Bengkulu Selatan Mengundurkan Diri, BKPSDM: Pengisian DRH Tak Selesai
10 PPPK paruh waktu Bengkulu Selatan mengundurkan diri karena tak menyelesaikan pengisian DRH di sistem CASN.
Selasa, 30 September 2025 -
Dinsos Bengkulu Selatan Salurkan KKS dan Buku Tabungan ke 935 Penerima BPNT
Dinsos Kabupaten Bengkulu Selatan membagikan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dan buku tabungan ke 935 penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).
Senin, 29 September 2025 -
Putus Sejak 2024, Jembatan Sekunyit Bengkulu Selatan Segera Dibangun Ulang, Anggaran Rp5 M dari APBN
Jembatan Sekunyit rusak sejak 2024 dan kini terbengkalai dipenuhi semak. Warga khawatir akses makin terisolasi.
Sabtu, 27 September 2025 -
Update Harga Emas di Bengkulu Selatan Sabtu 27 September 2025, Naik Rp 1.850.000 Per Gram
Harga emas di toko emas Rahmat yang berlokasi di Pasar Ampera Manna Bengkulu Selatan terbaru mengalami kenaikan pada Sabtu (27/9/2025).
Sabtu, 27 September 2025 -
Bengkulu Selatan Segera Bangun Kawasan Alun-Alun Kota, Ini Lokasinya
Pemkab Bengkulu Selatan akan terus berupakan menata wajah perkotaan salah satunya membangun kawasan alun-alun kota.
Jumat, 26 September 2025 -
Bakal Ada Kampung Nelayan Merah Putih di Bengkulu Selatan? DKP Siapkan Proposal
DKP Kabupaten Bengkulu Selatan bakal mengajukan program Kampung Nelayan Merah Putih di tahun 2026.
Jumat, 26 September 2025 -
Kecewa! Keluarga Korban Pembacokan Sadis di Masat Bengkulu Selatan, Tak Pernah Diberi Kabar Sidang
Keluarga korban pembacokan sadis Latif (47) mengungkapkan kekecewaanya kepada Kejari Bengkulu Selatan yang tidak memberikan kabar sidang perkara.
Rabu, 24 September 2025 -
Bupati Rifai Akan Nonaktifkan Kadispora Bengkulu Selatan, Ini Alasannya
Pemkab Bengkulu Selatan akan menonaktifkan pejabat eselon II yaitu Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Bengkulu Selatan.
Rabu, 24 September 2025 -
Baru 2 Hari, MBG Bengkulu Selatan Sudah Bermasalah, Nasinya Ternyata Basi, Nyaris Keracunan Massal
Baru dua hari berjalan, program MBG di SMAN 1 Bengkulu Selatan bermasalah. Puluhan nasi goreng basi nyaris sebabkan keracunan massal.
Rabu, 24 September 2025 -
Pemkab Bengkulu Selatan Usulkan 150 Unit Mesin Panen ke Kementerian Pertanian RI
Pemkab Bengkulu Selatan mengusulkan sebanyak 150 unit mesin panen atau combine harvester kepada Kementrian Republik Indonesia (RI).
Selasa, 23 September 2025 -
Kelas Jauh Masih Ada di Bengkulu Selatan, SD 68 Batu Ampar Hanya Punya 4 Siswa
SD 68 Batu Ampar Bengkulu Selatan masih punya kelas jauh di Desa Transmigrasi Sulau, hanya diisi 4 siswa kelas III.
Selasa, 23 September 2025 -
BKPSDM Bengkulu Selatan: DRH PPPK Paruh Waktu Rampung, Tunggu Jadwal Penetapan NIP
Pengisian DRH Pegawau Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh waktu Kabupaten Bengkulu Selatan telah rampung
Selasa, 23 September 2025 -
Optimis! Dinas Pertanian Target Bengkulu Selatan Jadi Lumbung Padi di Tahun 2026
Dinas Pertanian Kabupaten Bengkulu Selatan menargetkan bisa menjadi lumbung padi di Tahun 2026.
Senin, 22 September 2025