Religi

Kapan Puasa Dzulhijjah 2023 Atau Jatuh pada Tanggal Berapa? Simak Penjelasannya Disini

TRIBUNBENGKULU.COM - Puasa Dzulhijjah 2023 jatuh pada tanggal berapa? Pertanyaan itu kerap muncul dan ditanyakan umat muslim.

Penulis: M Arif Hidayat | Editor: M Arif Hidayat
TribunBengkulu.com
Kapan Puasa Dzulhijjah 2023 Atau Jatuh pada Tanggal Berapa? Simak Penjelasannya Disini 

- 20-26 Juni 2023: Puasa 1-7 Zulhijah 1444 H

- 27 Juni 2023: Puasa di hari Tarwiyah 1444 H

- 28 Juni 2023: Puasa Arafah 1444 H

Jika pemerintah menetapkan hari raya haji atau Idul Adha 2023 pada Kamis 29 Juni 2023. Berbeda dengan Muhammadiyah yang telah menetapkan hari raya Idul Adha tahun ini pada Rabu 28 Juni 2023.

Penetapan hari raya kurban pada tanggal Rabu, 28 Juni 2023 tersebut tertuang dalam Maklumat bernomor 1/MLM/I.0/E/2023 yang dirilis Pimpinan Pusat Muhammadiyah.

"Tanggal 1 Zulhijah 1444 H jatuh pada hari Senin Legi, 19 Juni 2023 M. Hari Arafah (9 Zulhijah 1444 H) jatuh pada hari Selasa Wage, 27 Juni 2023 M. Iduladha (10 Zulhijah 1444 H) jatuh pada hari Rabu Kliwon, 28 Juni 2023 M," dikutip dari Maklumat tersebut.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved