Bengkulupedia

Besok Hari Terakhir Tanggapan Masyarakat, Ini Daftar Caleg Partai Ummat untuk DPRD Kota Bengkulu

Berikut Nama-nama Caleg sementara Partai Ummat Kota Bengkulu untuk DPRD Kota Pemilu di Pemilu 2024

Penulis: Romi Juniandra | Editor: Hafi Jatun Muawiah
HO KPU Kota Bengkulu
Daftar caleg Partai Ummat untuk DPRD Kota Bengkulu 

Laporan Reporter TribunBengkulu.com, Romi Juniandra

TRIBUNBENGKULU.COM, BENGKULU - KPU Kota Bengkulu telah mengumumkan Daftar Calon Sementara (DCS) untuk DPRD Kota Bengkulu di Pemilu 2024, salah satunya dari Partai Ummat.

Ketua KPU Kota Bengkulu, Rayendra Pirasad menyebutkan tanggapan masyarakat atas DCS diumumkan KPU ini akan berakhir Senin (28/8/2023) besok.

Masyarakat yang mengetahui adanya caleg yang memberikan dokumen tidak benar bisa membuat laporan di website infopemilu.go.id.

Cara kedua, bisa mengirimkan bukti ini melalui email teknishupmas.kpukotabengkulu@gmail.com, atau bisa langsung ke kantor KPU Kota Bengkulu di Jalan WR Supratman Nomor 08, Bentiring Permai, Muara Bangkahulu, Kota Bengkulu.

Berikut Nama-nama Caleg sementara Partai Ummat Kota Bengkulu untuk DPRD Kota Pemilu di Pemilu 2024:

Dapil Kota Bengkulu 1 (Kecamatan Muara Bangkahulu, Sungai Serut, Teluk Segara)

1. Ira Marlina
2. Hendri Dunald, AMd.Kep.
3. M. Kadri
4. Desrawiti
5. Maresa Pangestika

Dapil Kota Bengkulu 2 (Kecamatan Gading Cempaka, Singaran Pati)

1. Yantordin, S.sos.
2. Puspita Sari
3. Mewlua Yesita Ulandari
4. Rici Handayani

Dapil Kota Bengkulu 3 (Kecamatan Kampung Melayu, Selebar)

1. Tonny Novriansyah
2. Nandia Lestari
3. Setiawan
4. Mini Haryana

Dapil Kota Bengkulu 4 (Kecamatan Ratu Agung, Ratu Samban)

1. Feri Permata, S.I.Kom.
2. Mahadi
3. Yenny Novika
4. Della Rezita

Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved