Viral di Media Sosial

Bisnis Meita Irianty Diduga Aniaya Anak, Ternyata Punya Daycare Hingga Produk Kecantikan

Sederet bisnis yang dimiliki Meita Irianty yang viral diduga aniaya anak hingga viral di media sosial.

Editor: Yuni Astuti
TikTok cicipelin
Kolase foto Meita Irianty. Bisnis Meita Irianty Diduga Aniaya Anak, Ternyata Punya Daycare Hingga Produk Kecantikan 

Mulanya anak batita itu terlihat merangkul bagian paha Tata, namun Tata justru mencubit, memukul bahkan menendang anak berusia 2 tahun itu hingga terjatuh berkali-kali sampai menangis.

Bahkan tampaknya Tata langsung mengunci kamar tersebut.

Di video berikutnya, sesuai dari waktu yang terlihat dalam rekaman CCTV yakni 11 Juni 2024, diduga Meita Irianty sedang menjaga seorang balita di sebuah ruangan. Saat itu Meita sedang mengatur matras bermain bayi.

Lalu Meita berjalan ke tempat balita yang sedang tiduran di kasur, dan menginjak korban sebanyak dua kali sampai menangis.

Profil dan Biodata Meita Irianty

Profil dan biodata Meita Irianty, wanita yang viral diduga aniaya anak di Daycare miliknya.

Kejadian penganiayaan yang diduga Meita Irianty, ini terjadi di Depok, Jawa Barat.

Video saat Meita Irianty menganiaya balita ini viral di media sosial, hal ini terlihat melalui unggahan di akun twitter (X) @gianluigich.

Dalam rekaman CCTV yang diunggah tersebut, terlihat diduga Meita Irianty mencubit balita yang ada di dalam kamar.

Selain mencibut terlihat diduga Meita Irianty menarik dan memukul korban berkali-kali.

Atas penganiayaan yang dilakukan diduga Meita Irianty, banyak warganet yang geram atas perlakuan tersebut.

Lantas siapakah sebenarnya sosok Meita Irianty? Simak profil Meita Irianty berikut ini.

Profil

Meita Irianty ini biasa disapa Tata merupakan salah satu influenecer parenting dan pengusaha.

Tata kerap membagikan video parenting dan konten-konten bijak melalui akun TikTok pribadinya @tatarianty, namun karena kini ia mendapat sorotan akun media sosial miliknya speerti tiktok dan instagram sudah hilang.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved