Viral di Media Sosial
Motif Sebenarnya Penculikan Emak-Emak Arisan di Bandung, Korban Memiliki Riwayat Kelam
Motif sebenarnya penculikan emak-emak bernama Santi di Antapani Bandung yang geger di media sosial.
"Pukul 20.43 ada info sudah kembali diantar ojek," ucap Ketua RW 9, Dwi Budi (61) di lokasi, Minggu (8/12/2024).
Budi mengaku mendapatkan informasi tersebut dari sebuah grup RT.
Namun, pihaknya belum mengetahui kondisi korban lantaran belum bertemu pasca-penculikan.
Meski begitu, berdasarkan informasi yang didapatkan Budi, korban diantarkan pengendara ojek dari kawasan Pasir Impun Bandung.
"Saya tidak tahu yang jelas yang nganter ke sini tukang ojek. Infonya dari Pasir Impun," tuturnya.
Perihal soal kejadian, Ketua RW 9 hanya menjelaskan berdasarkan rekaman CCTV yang dilihatnya.
Bahwasanya, dalam peristiwa itu, korban sempat mendapatkan ancaman sebelum akhirnya dibawa paksa pelaku tak dikenal.
"Dari CCTV mah dua orang (terduga pelaku)," ujarnya.
Pantauan di lokasi, rumah korban tampak ramai dikunjungi warga hingga kerabat.
Tanggapan Kapolsek Antapani
Kapolsek Antapani Kompol Yusuf Tojiri mengatakan bahwa saat ini pihak kepolisian sedang melakukan penyelidikan terkait video viral seorang perempuan berinisial S yang dibawa secara paksa oleh seorang pria yang belum diketahui identitasnya.
"Sampai saat ini tim masih bekerja melakukan penyelidikan terkait peristiwa ini," kata Yusuf.
Motif Penculikan Emak-Emak Arisan di Bandung
Emak-Emak Arisan Diculik di Bandung
Penculikan Emak-Emak di Bandung
Aksi Penculikan
viral di media sosial
Motif Penculikan
Antapani Bandung
| Kronologi Rizky Maling Motor di Surabaya Malah Terbakar Hidup-Hidup, Bukan Dibakar Warga, Lantas? |
|
|---|
| Kondisi Rizky, Pria Maling Motor di Surabaya Terbakar Hidup-Hidup, Selamat Tapi Hangus 60 Persen |
|
|---|
| Detik-Detik Pria Diduga Maling Motor di Surabaya Dibakar Hidup-Hidup, Warga Histeris |
|
|---|
| Apa itu 3I/ATLAS? Ramai Disebut Warganet Sebagai Pesawat Alien hingga Bikin Perdebatan Ilmiah |
|
|---|
| Gaya Bicara Yudo Sadewa Ikuti Jejak Ayahnya Menkeu Purbaya: Berani Tanpa Rasa Takut |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Cerita-Anak-Santi-Emak-Emak-Korban-Penculikan-di-Bandung-Kejadian-Sepulang-Arisan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.