Yadi Sembako Dilaporkan ke Polisi

Bukan Hanya Yadi Sembako, Nama Gus Anom Juga Terseret dalam Kasus Dugaan Penipuan dan Penggelapan

Bahkan Gus Anom disebut-sebut sebagai founder dan komisaris perusahaan tersebut sekaligus juga penanggung jawab Acara.

|
Editor: Kartika Aditia
Tribunnewbogor
Kolase yadi Sembako (kiri) dan Gus Anom (kanan). Bukan Hanya Yadi Sembako, Nama Gus Anom Juga Terseret dalam Kasus Dugaan Penipuan dan Penggelapan 

"Usaha yang kita bangun habis-habisan, sampai kendaraan waktu itu aja gak ada. Di titik itu luar biasa. Saya merasa ya Allah, saya tidak berguna buat keluarga," ungkapnya.

Meski mengalami kesulitan ekonomi, Yadi Sembako menyebut jika ada sosok orang misterius yang memberikan dirinya sembako yang digantungkan di pagar depan rumahnya.

Hingga saat ini, Yadi Sembako tidak mengetahui siapa sosok orang yang membantu dirinya kala itu.

"Di pintu pagar rumah ada yang gantungin telur, minyak, beras. Tidak tahu siapa yang kasih. Alhamdulillah makan," ungkap Yadi Sembako.


Tak hanya itu saja, Yadi Sembako juga bersyukur karena dikelilingi oleh keluarga serta anak-anak meski kesulitan ekonomi.

"Alhamdulillah anak-anak bisa mengerti apa yang terjadi kondisi bapaknya gimana," ungkap Yadi.

Baca juga: Tangis Pilu Siti Mauliah, Sudah Bersama Anak kandung Kini Malah Sulit Lepaskan Bayi Tertukar

 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved