Pilkada serentak 2024
35 Soal Tes Tertulis PPK-PPS untuk Pilwakot dan Pilgub 2024, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Berikut contoh soal tes tertulis PPK-PPS dalam rangka menghadapi gelaran Pemilihan Walikota atau Pilwakot dan Pemilihan Gubernur atau Pilgub.
Penulis: Rita Lismini | Editor: Ricky Jenihansen
9. Perubahan UUD 1945 telah dilakukan sebanyak empat kali perubahan pertama pada tahun...
a. 1998
b. 1999
c. 2000
d. 2002
e. 2022
Jawaban B
10. Berikut ini adalah prinsip penyelenggara pilkada sesuai pasal 2 UU No 7 tahun 2017 kecuali...
a. Profesional
b. Independen
c. Mandiri
d. Akuntabel
e. Kredibel
Jawaban B
11. Berikut ini adalah pihak yang berada di dalam tps kecuali.
a. Pengawas TPS
b. Pemantau Pemilu
c. Saksi Peserta Pemilu
d. KPPS
e. KPU
Jawaban B
12. Ketua PPK Dalam Pilkada dipilih oleh
a. KPU Kabupaten/Kota
b. Dari Anggota Oleh Anggota
c. Dari Anggota
d. Oleh Anggota
e. Dari KPK
Jawaban B
13. Pemilih yang dibatasi hanya dapat memilih di TPS yang ada di RT atau RW sesuai alamat yang tertera dalam KTP Elektronik adalah
a. Pemilik KTP elektronik yang terdapat dalam daftar pemilih tambahan.
b. Pemilik KTP Elektronik yang tidak terdaftar dalam DPT dan DPTB.
c. Pemilih yang pindah memilih di TPS lain dalam desa yang sama
d. Pemilih yang pindah memilih di TPS lain dalam kecamatan yang sama
e. Pemilih yang pindah memilih di TPS sama dalam kecamatan yang lain.
Jawaban B
PPK dan PPS Pilkada 2024
PPK
PPS 2024
PPK 2024
Contoh Soal Tes Tertulis PPK-PPS Pilkada 2024
Soal Tes Tertulis PPK-PPS 2024
Soal dan Kunci Jawaban Tes Tertulis PPK-PPS 2024
Soal Tes Tertulis PPK-PPS untuk Pilwakot 2024
Soal Tes Tertulis PPK-PPS untuk Pilgub 2024
Soal Tes Tertulis PPK-PPS Pilkada 2024
Pilkada 2024
Jadwal Pendaftaran PPK dan PPS 2024
Soal Tes Tertulis PPK Pilkada 2024
Soal Tes Tertulis PPS Pilkada 2024
Pilkada Serentak 2024
| PKS Ucapkan Selamat pada Wahyu-Ramzi Setelah Unggul di Pilbup Cianjur 2024 |
|
|---|
| Perolehan Ramzi: Quick Count Indikator Politik dan Hitung Suara Pilbup Cianjur Resmi KPU |
|
|---|
| Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah hingga Isran Noor, 9 Petahana Tumbang di Pilkada 2024 |
|
|---|
| Nasib Para Artis yang Bertarung di Pilkada 2024: Vicky Prasetyo, Lucky Hakim hingga Krisdayanti |
|
|---|
| Aksi Relawan Kotak Kosong di Pangkalpinang Cukur Rambut, Klaim Ungguli Calon Tunggal Maulan-M Hakim |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/35-Contoh-Soal-Tes-Tertulis-PPK-PPS-untuk-Pilwakot-dan-Pilgub-2024-Lengkap-dengan-Kunci-Jawaban.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.