Pilwakot Bengkulu 2024

Pendaftaran Calon Walikota Bengkulu Dibuka 27-29 Agustus 2024, Simak Jadwal dan Persyaratan

KPU Kota Bengkulu akan segera membuka pendaftaran pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bengkulu sebagai peserta di Pilkada Serentak 2024.

|
Penulis: Jiafni Rismawarni | Editor: Yunike Karolina
Romi Juniandra/TribunBengkulu.com
Ketua KPU Kota Bengkulu Rayendra Pirasad. Pendaftaran calon walikota Bengkulu dibuka 27-29 Agustus 2024 di Sekretariat KPU Kota Bengkulu, Jl. WR. Soepratman Nomor 8 Kelurahan Bentiring Permai Kecamatan Muara Bangkahulu, Kota Bengkulu. 

KPU Kota Bengkulu membuka layanan helpdesk pencalonan Walikota dan Wakil Walikota Bengkulu Tahun 2024. Informasi lebih lanjut terkait tata cara Pembukaan Akses Silon dan Pendaftaran Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Bengkulu Tahun 2024 dapat menghubungi melalui email: teknishupmas.kpukotabengkulu@gmail.com.

Atau Nomor Kontak:

1. Nina Sry Ustina (081271721878)

2. Charles Harahap (085357619045)

Baca juga: KPU Kota Bengkulu Umumkan DPS Pilkada 2024 di Kantor Kelurahan, Warga Belum Terdaftar Bisa Lapor

 

 

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved