Bengkulupedia
KPU Bengkulu Tengah Tetapkan DPT Pemilu 2024, Ada 87.518 Pemilih Beserta Sebarannya
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bengkulu Tengah telah menetapkan daftar pemilih tetap (DPT) untuk pemilu 2024 mendatang, Rabu (21/6/2023).
Penulis: Suryadi Jaya | Editor: Yunike Karolina
11 Desa, 22 TPS, 2.235 pemilih laki-laki, 2.058 pemilih perempuan, total 4.293 pemilih.
3. TABA PENANJUNG
13 Desa, 37 TPS, 4.363 pemilih laki-laki, 4.243 pemilih perempuan, total 8.606 pemilih.
4. BANG HAJI
12 Desa, 22 TPS, 2.584 pemilih laki-laki, 2.456 pemilih perempuan, total 5.040 pemilih.
5. PONDOK KELAPA
17 Desa, 95 TPS, 11.231 pemilih laki-laki, 11.116 pemilih perempuan, toal 22.347 pemilih.
6. PONDOK KUBANG
12 Desa, 33 TPS, 3.922 pemilih laki-laki, 3.720 pemilih perempuan, total 7.642 pemilih.
7. MERIGI KELINDANG
13 Desa, 27 TPS, 2.788 pemilih laki-laki, 2.683 pemilih perempuan, total 5.471 pemilih.
8. MERIGI SAKTI
15 Desa, 23 TPS, 2.479 pemilih laki-laki, 2.407 pemilih perempuan, total 4.886 pemilih.
9. PEMATANG TIGA
13 Desa, 25 TPS, 2.889 pemilih laki-laki, 2.744 pemilih perempuan, total 5.633 pemilih.
10. PAGAR JATI
14 Desa, 26 TPS, 2.652 pemilih laki-laki, 2.627 pemilih perempuan, total 5.279 pemilih.
11. TALANG EMPAT
10 Desa, 37 TPS, 4.567 pemilih laki-laki, 4.498 pemilih perempuan, total 9.065 pemilih.
Sehingga untuk di Kabupaten Bengkulu Tengah, terdapat 143 Desa/Kelurahan, 387 TPS, 44.372 pemilih laki-laki, 43.146 pemilih perempuan, dan total ada 87.518 pemilih.
| Ayatul Mukhtadin, Sosok Pj Sekda Bengkulu Tengah, Pernah Jadi Camat hingga Kepala Dinas Dukcapil |
|
|---|
| Rusa Jinak di Halaman Kantor Bupati Kepahiang Bengkulu Jadi Wisata Gratis Favorit Warga |
|
|---|
| Profil dan Karir Marjohan, 2 Kali Jabat Sekretaris Daerah Kabupaten Mukomuko Bengkulu |
|
|---|
| Jadwal Samsat Holiday di Mukomuko Bengkulu Tanggal 6 September 2025, Berikut Layanan dan Syaratnya |
|
|---|
| Jadwal Samsat Keliling di Mukomuko Bengkulu Tanggal Hari Ini 28 Agustus 2025, Berikut Syaratnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Penetapan-DPT-Pemilu-2024-oleh-KPU-Bengkulu-Tengah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.