Seleksi Anggota KPU Kaur Bengkulu, Berikut 5 Nama Timsel, Masyarakat Dipersilahkan Beri Tanggapan
KPU RI telah mengumumkan 5 nama anggota Tim Seleksi (Timsel) untuk seleksi anggota KPU Kabupaten Kaur.
Penulis: Jiafni Rismawarni | Editor: Yunike Karolina
Ho
KPU RI telah mengumumkan 5 nama anggota Tim Seleksi (Timsel) untuk seleksi anggota KPU Kabupaten Kaur. Masyrakat diberi kesempatan untuk memberi tanggapan.
Dalam pengumuman tersebut, masyarakat diminta untuk memberikan tanggapannya perihal 5 nama Timsel KPU Kabupaten Kaur itu.
Masyarakat dapat memberikan masukan dan informasi mengenai rekam jejak Calon Tim Seleksi tersebut melalui formulir yang dapat diunduh melalui link https://bit.ly/formtanggapantimselgel4kab sampai dengan tanggal 3 April 2023 dan dikirimkan ke email seleksikpu.kabkota@kpu.go.id.
Baca juga: Menuju 20 Besar Calon KPU Kabupaten Kota di Bengkulu, Peserta Berjam-jam Jalani Tes Psikologi
Baca Juga
| Kecelakaan Maut di Bengkulu Tengah Anggota Satpol PP Tewas Ditabrak Truk Box |
|
|---|
| Breaking News: Jalan Lintas Rawa Makmur Bengkulu Terendam, BPBD Imbau Daerah Ini Waspada Banjir |
|
|---|
| 2 Pejabat Baru BNN Bengkulu Resmi Dilantik, Optimalkan Kinerja dan Perang Lawan Narkoba |
|
|---|
| Jumlah Pendamping Desa di Bengkulu Masih Minim, Dinas PMD Dorong Penambahan Kuota |
|
|---|
| Breaking News: Anak 4,5 Tahun Hanyut di Pantai Padang Burnai Bengkulu Selatan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Pengumuman-Timsel-KPU-Kaur.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.