Siswa SMP Ponorogo Dimintai Iuran
Wali Murid Sebut Penarikan Iuran SMP Ponorogo Untuk Beli Mobil Inova Baru Tak Tepat Sasaran
Wali murid tanggapi beredarnya surat penarikan iruan bagi para siswa SMP Negeri 1 Ponorogo untuk membeli mobil Inova baru.
Penulis: Rita Lismini | Editor: Kartika Aditia
Imam pun menerangkan bahwa keputusan yang diambil itu telah melalui proses yang panjang dan pertimbangan yang matang.
Bahkan ia menyebutkan pihak sekolah telah mendatangkan APH (Aparat Penegak Hukum) saat musyawarah dengan orang tua wali murid.
“Beliau-beliau (APH) memberi sambutan saat menghadiri musyawarah di sekolah," ujar Imam
Kepsek itu juga menyampaikan bahwa penarikan sumbangan bagi para siswa bersifat tidka memaksa.
"Sukrela, tidak mematok, tapi kalau ada siswa miskin minta keringanan ada yang bebas,” beber Imam.
Imam mengaku bahwa penarikan sumbangan tersebut untuk membeli alat musik, membeli komputer dan membeli atau meremajakan mobil sekolah.
“Kami melayani anak-anak sebaik-baiknya, biar optimal dari sisi apapun juga. Sisi akademik, non akademik misalkan musik, yang akademik komputer juga,” terangnya
Imam mengklaim bahwa komputer yang ada sudah lama dan tidak layak digunakan untuk siswa.
Barangkali bisa dilakukan upgrade komputer melalui program komite sekolah ini.
“Kalau musik itu sudah lama tidak layak tambal sulam. Ini kita cari solusi terbaik," jelasnya lagi
Sedangkan untuk mobil baru itu bisa digunakan untuk kegiatan akomodasi maupun mengantar siswa ketika mengikuti perlombaan.
“Barangkali bisa bermanfaat untuk kegiatan anak-anak yang sifatnya meningkatkan kualitas. Utamanya lomba-lomba hampir setiap hari kita akan mengutamakan, lomba apa pun kita layani,” imbuh Imam
Baca juga: Kronologi Bocah di Bekasi Mati Batang Otak usai Oprasi Amandel, Sempat Kejang dan Henti Jantung
Baca juga: Alasan dr Richard Lee Mohon Doa Pasca Bongkar Air Minum Kemasan Galon Mengandung BPA
viral
berita viral
Viral di Sosmed
Ponorogo
SMPN 1 Ponorogo
Siswa SMP Dimintai Sumbangan
Wali Murid Tanggapi Iuran Siswa SMP
Siswa SMP Ponorogo Dimintai Iuran
Tanggapan Wali Murid
| Kepsek SMPN 1 Ponorogo Minta Iuran Rp 1,7 Juta Untuk Beli Mobil, Kini Mundur Dari Jabatannya |
|
|---|
| SMPN Ponorogo Minta Iuran Siswa Beli Mobil Baru, Kadis Pendidikan: Jangan Ada Persepsi Pungutan |
|
|---|
| Sosok Imam Mujahid, Kepsek SMPN Ponorogo Mintai Iuran Siswa Rp 1,7 Juta Untuk Beli Mobil Inova Baru |
|
|---|
| Pengakuan Kepsek SMPN 1 Ponorogo Soal Penarikan Iuran Untuk Beli Mobil Baru Gegara Sering Mogok |
|
|---|
| Viral Siswa SMP Ponorogo Dimintai Iuran Beli Mobil Inova Baru, Kepsek Sebut Program Komite |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Wali-Murid-Tanggapi-Surat-Penarikan-Iuran-SMP-1-Ponorogo-Untuk-Membeli-Mobil-Inova-Baru.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.