Tes CPNS dan PPPK di Bengkulu
4 Dokumen Ini Harus Disiapkan Jika Berminat Daftar Tes CPNS dan PPPK Bengkulu 2024
Ada sejumlah dokumen yang harus dipersiapkan bagi yang berminat mengikuti seleksi Calon Aparatur Negeri Sipil (CASN) 2024 Pemprov Bengkulu.
Penulis: Jiafni Rismawarni | Editor: Yunike Karolina
2. Klik menu “Buat Akun”
Lalu lengkapi persyaratan Identitas.
3. Masukkan sesuai KTP data-data berikut: Nomor Induk Kependudukan (NIK), nomor Kartu Keluarga, nama lengkap, tempat lahir, dan tanggal lahir.
3. Masukkan nomor handphone dan email pribadi yang aktif.
Masukkan kode CAPTCHA.
Setelah data di atas dimasukan, klik Lanjutkan.
Akan muncul tampilan Langkah 2 : Lengkapi Data.
Masukkan email, nama tanpa gelar (sesuai ijazah), tempat lahir (sesuai KTP), kab/kota lahir (sesuai ijazah), dan tanggal lahir (sesuai ijazah).
Pilih jenis kelamin yang sesuai.
4. Unggah foto scan KTP, swafoto sesuai dengan ketentuan.
5. Pengecekan Ulang Data.
Pendaftar HARUS melakukan pengecekan ulang terhadap data-data yang sudah ada dan dimasukkan.
6. Jika sudah sesuai, cetak kartu informasi akun.
Pilih menu “Cetak Informasi Pendaftaran”. Lanjutkan dengan proses dengan Login Pendaftaran.
| Verifikasi PPPK di Rejang Lebong, Ratusan SK Segera Terbit-Ada yang Terancam Batal Dilantik |
|
|---|
| Resmi! 1.199 Honorer Bengkulu Selatan Jadi PPPK Paruh Waktu, Simak Perubahan Jadwal Pengisian DRH |
|
|---|
| 1.116 Peserta Seleksi PPPK Tahap II Pemkot Bengkulu Ikut Uji Kompetensi CAT |
|
|---|
| 17 Peserta Seleksi PPPK Tahap II Bengkulu Tengah Tidak Hadir, Dipastikan Gugur |
|
|---|
| Seleksi PPPK Tahap II Pemkab Kepahiang Bengkulu, 6 Peserta Tidak Hadir CAT |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/PPPK-senin-20-November.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.