Berita Mukomuko

Dinas Dikbud Mukomuko Monitoring SD-SMP, Ada Sekolah yang Hanya Miliki 7 Siswa

Dikbud Kabupaten Mukomuko melakukan monitoring dan evaluasi di Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menegah Pertama (SMP).

Panji Destama/TribunBengkulu.com
PPDB SD dan SMP di Mukomuko dilakukan pemantauan di hari pertama sekolah. Ditemukan ada sekolah miliki 7 orang siswa. 

Dengan penerapan kurikulum merdeka, dibutuhkan inovasi guru dan inovasi kepala sekolah. Guru-guru atau tenaga pendidik juga harus pandai IT atau digitalisasi.

“Penerapan kurikulum merdeka guru dan Kepsek harus pandai IT atau teknologi. Kami meyakini itu bisa dan tak sulit seperti tahun kemarin, karena sudah dua tahun uji coba. Kurikulum Merdeka lebih disederhanakan. Guru-guru mau tidak mau suka tidak suka harus belajar IT,” kata Ramon.

Baca juga: Eviyanti, Pensiunan PNS Jadi Pengrajin Batik Tando Pusako di Mukomuko, Ada Motif Lokan-Ikan Mikih

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved