Bengkulupedia
Targetkan 1 Kursi per Dapil, Inilah Daftar Caleg Partai Gelora untuk DPRD Kota Bengkulu
Sekretaris DPD Gelora Kota Bengkulu, Ranggi Dwinanda mengatakan untuk strategi kampanye, pihaknya tidak bisa membeberkan ke publik.
Penulis: Romi Juniandra | Editor: Yunike Karolina
Laporan Reporter TribunBengkulu.com, Romi Juniandra
TRIBUNBENGKULU.COM, BENGKULU - Partai Gelora Kota Bengkulu menargetkan mendapatkan 1 kursi per dapil di Pemilu 2024 nanti. Dengan demikian, Partai Gelora akan memiliki 4 kursi di DPRD Kota Bengkulu.
Sekretaris DPD Gelora Kota Bengkulu Ranggi Dwinanda mengatakan, untuk strategi kampanye, pihaknya tidak bisa membeberkan ke publik.
Namun, arahan dari Ketua Umum Partai Gelora, para caleg telah diimbau untuk turun langsung, dan mendengarkan keluhan masyarakat.
"Diskusikan daerahnya tersebut, mau diperbaiki seperti apa. Sehingga ketika Gelora bisa duduk di legislatif, maka akan tahu, apa yang harus diperjuangkan," kata Ranggi kepada TribunBengkulu.com, Jumat (25/8/2023).
Berikut Nama-nama caleg sementara Partai Gelora Kota Bengkulu untuk DPRD Kota Pemilu di Pemilu 2024:
Dapil Kota Bengkulu 1 (Kecamatan Muara Bangkahulu, Sungai Serut, Teluk Segara)
1. Alamsyah
2. Syamsi Warni
3. Budianto
4. Indra Sakti
Dapil Kota Bengkulu 2 (Kecamatan Gading Cempaka, Singaran Pati)
1. Ranggi Dwinanda
2. Ismail Jumra Abral, S.H.
3. Loly Puspayani
| Ayatul Mukhtadin, Sosok Pj Sekda Bengkulu Tengah, Pernah Jadi Camat hingga Kepala Dinas Dukcapil |
|
|---|
| Rusa Jinak di Halaman Kantor Bupati Kepahiang Bengkulu Jadi Wisata Gratis Favorit Warga |
|
|---|
| Profil dan Karir Marjohan, 2 Kali Jabat Sekretaris Daerah Kabupaten Mukomuko Bengkulu |
|
|---|
| Jadwal Samsat Holiday di Mukomuko Bengkulu Tanggal 6 September 2025, Berikut Layanan dan Syaratnya |
|
|---|
| Jadwal Samsat Keliling di Mukomuko Bengkulu Tanggal Hari Ini 28 Agustus 2025, Berikut Syaratnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Proses-pengajuan-bacaleg-Partai-Gelora-Kota-Bengkulu.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.