Festival Tabut Bengkulu 2024

Festival Tabut Bengkulu 2024: Apa Acara Malam ke-7 13 Juli 2024?

Acara malam ke-7 13 Juli 2024 Festival tabut yakni, Talkshow Manajemen Event (Professional Event Planner dan Creative Director) dan Band Performance.

Editor: Rita Lismini
IG Festivaltabut
Ilustrasi festival tabut Bengkulu 2024 malam ke-7 13 Juli 2024 

- Duduk Penja: 10-11 Juli 2024/4-3 Muharram 1446 Hijriah.

- Lomba Cerita Daerah Anak Menjara: 11-12 Juli 2024/5-6 Muharram 1446 Hijriah.

- Fashion Show Disabel Arak Jari-Jari: 13 Juli 2024/7 Muharram 1446 Hijriah.

- Permainan Rakyat Ikan-Ikan: 13-14 Juli 2024/ 7-8 Muharram 1446 Hijriah.

- Lomba mewarnai dan Gebyar Dongeng Telong-Telong: 14 Juli 2024/8 Muharram 1446 Hijriah.

- Arak Gedang/Tabut Bersanding Malam Puncak: 15 Juli 2024/9 Muharram 1446 Hijriah.

- Tabut Tebuang: 16 Juli 2024/10 Muharram 1446 Hijriah. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved