Berita Rejang lebong
Cuaca Ekstrem Awal Tahun, Jembatan di Rejang Lebong Nyaris Putus karena Longsor
Awal tahun 2024 diwarnai dengan perubahan cuaca ekstrem dengan tingkat intensitas hujan yang meningkat di wilayah Rejang Lebong.
Penulis: M Rizki Wahyudi | Editor: Yunike Karolina
Mengingat ada kemungkinan bencana susulan karena curah hujan tinggi masih terjadi hingga saat ini. Ini ditambah dengan adanya keretakan di sisa bagian jalan yang terdampak longsor.
"Bisa terjadi putus total, Sedang dilakukan tindakan lanjutan, sekarang kita tengah menentukan langkah penanggulangan bersama tim dari Pemkab Rejang Lebong," papar Shalahuddin.
BPBD Rejang Lebong juga terus menyiagakan personel dan alat penanggulangan bencana. Juga memantau lokasi rawan bencana alam sesuai pemetaan sebelumnya.
Di tengah cuaca buruk yang terjadi sejak beberapa hari lalu, tentu bencana bisa saja terjadi di Rejang Lebong.
Ada tiga bencana alam yang rawan terjadi seperti banjir, longsor hingga pohon tumbang.
"Di Rejang Lebong ini ada tiga bencana rawan, yakni banjir longsor dan pohon tumbang," jelas Shalahuddin.
Baca juga: Danau Mas Harun Bastari di Rejang Lebong Masih Jadi Destinasi Wisata Favorit Libur Nataru
| Kronologi Lengkap Truk Muatan Keramik Asal Musi Banyuasin Nyebur ke Kolam di Rejang Lebong Bengkulu |
|
|---|
| Truk Muatan Keramik Asal Musi Banyuasin Nyebur ke Kolam di Rejang Lebong, Sopir Luka Parah |
|
|---|
| Detik-detik Petani Asal Lubuklinggau Diringkus Polisi di Rejang Lebong Simpan Senpi Rakitan |
|
|---|
| Pelantikan 1.106 PPPK Pemkab Rejang Lebong Diduga Bermasalah |
|
|---|
| Dilema Guru! Tegur Siswa Bisa Dilaporkan Orangtua, Polres Rejang Lebong Bahas Solusi Bareng Kepsek |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bengkulu/foto/bank/originals/Jembatan-nyaris-putus-2-januari-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.