Korupsi Labkesda Bengkulu

Terungkap! Peran Tersangka RM dalam Kasus Korupsi Pembangunan Labkesda Bengkulu

Kejari Bengkulu mengungkap peran RM tersangka kelima dalam kasus dugaan korupsi pembangunan Labkesda tahun 2023, Jumat (21/11/2025).

Penulis: Beta Misutra | Editor: Yunike Karolina
Beta Misutra/TribunBengkulu.com
USUT KORUPSI- Kepala Seksi Intelijen Kejari Bengkulu Fri Wisdom Sumbayak, Jumat (21/11/2025). Kejari mengungkap peran RM tersangka kelima dalam kasus dugaan korupsi pembangunan Labkesda Kota Bengkulu tahun 2023. 

4.Joli Okta Riansyah – Kontraktor Pelaksana Proyek.

Dengan penetapan RM sebagai tersangka, jumlah total tersangka dalam kasus ini kini mencapai lima orang. 

Kejaksaan Negeri Bengkulu menegaskan bahwa proses penyidikan akan terus dilanjutkan, dan kemungkinan ada tersangka tambahan jika bukti-bukti baru ditemukan.

Baca juga: Modus Hipnotis, 2 Mahasiswi di Bengkulu Jadi Korban Pencurian Pria Mengaku dari Malaysia

Sumber: Tribun Bengkulu
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved