TOPIK
Gibran Rakabuming Raka
-
Sederet sosok yang ragukan keabsahan ijazah Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka, ada jenderal bintang 3.
-
Persidangan gugatan perdata terkait ijazah Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat berlanjut ke tahap mediasi.
-
Sidang perdana gugatan perdata Rp125 triliun dengan tergugat Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka dan KPU RI, ditunda.
-
Wapres Gibran Rakabuming Raka absen alias tak hadir saat sidang perdana gugatan Rp125 triliun dengan penggugat Subhan Palal.
-
Subhan Palal kembali menjadi sorotan usai menggugat Gibran Rakabuming Raka ke Pn Jakarta Pusat.
-
Pakar Telematika Roy Suryo buka suara soal ijazah Gibran Rakabuming Raka, siap bantu beri bukti ke pengadilan.
-
Wapres Gibran digugat warga karena dinilai tak punya riwayat SMA jelas di Indonesia. Gugatan ini kini bergulir di PN Jakpus.
-
Wapres Gibran Rakabuming Raka digugat secara perdata ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) dengan nilai fantastis Rp125,01 triliun.
-
Giliran ijazah SMA Gibran Rakabuming Raka yang disorot oleh publik lantaran menuai kejanggalan.
-
Gibran Rakabuming Raka digugat perdata oleh warga bernama Subhan karena dianggap tidak memenuhi syarat pendidikan untuk menjadi calon wakil presiden.
-
Wapres Gibran Rakabuming Raka digugat perdata karena syarat sekolah SMA tak terpenuhi, tapi bukan terkait konstitusi.
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI kembali menyerukan agar DPR RI segera memproses langkah pemakzulan terhadap Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
-
Pengamat politik Rocky Gerung memberikan tanggapan terhadap perkembangan surat tuntutan pemakzulan Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka.
-
Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie mengurai enam alasan konstitusional yang bisa menjadi dasar pemakzulan Gibran.
-
Forum Purnawirawan TNI mengirim surat ke pimpinan DPR agar segera memproses usulan pemakzulan Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka.
-
Usulan Gibran dicopot sebagai Wakil Presiden RI btidak memiliki kualitas untuk memimpin negara.
-
Ketua Solidaritas Merah Putih, Silfester Matutina, sebut jika forum Purnawirawan TNI yang usulkan pemakzulan Gibran gegara kalah Pilpres ketika itu.
-
Setelah sebelumnya mencuat Forum Purnawirawan TNI-Polri yang mendesak pemakzulan Gibran, kini muncul persatuan Purnawirawan yang mendukung.
-
Gibran Rakabuming Raka menghadapi potensi pemakzulan yang dapat menjadikannya wakil presiden pertama dalam sejarah Indonesia yang diberhentikan.
-
Sejumlah purnawirawan telah mengusulkan untuk memakzulkan Gibran Rakabuming Raka sebagai Wakil Presiden RI.