Tabrak Lari di Bengkulu

Penampakan Motor Korban Tabrak Lari di Bengkulu yang Ditolong Kapolda Armed Wijaya

Sepeda motor korban tabrak lari yang ditolong Kapolda di Kota Bengkulu terlihat tidak mengalami kerusakan berarti.

|
Penulis: Romi Juniandra | Editor: Yunike Karolina
Romi Juniandra/TribunBengkulu.com
Kondisi motor korban tabrak lari di Jalan Seruni, Nusa Indah, Kota Bengkulu, Kamis (15/6/2023). Kapolda Bengkulu yang kebetulan lewat langsung membantu mengantar korban ke klinik. 

Hampir bersamaan, lewat iring-iringan mobil polisi. Warga kemudian menghentikan iring-iringan polisi ini untuk membantu korban.

"Rupanya pak Kapolda (Irjen Pol Armed Wiaya) yang lewat. Dibantu pak kapolda, dibawa ke klinik," ujar Wahyu.

Kejadian ini sendiri terekam dalam kamera CCTV rumah warga. Pihak kepolisian juga terlihat sudah memeriksa TKP.

Baca juga: BREAKING NEWS: MK Putuskan Sistem Pemilu 2024 Proporsional Terbuka

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved